gravatar

Step by Step Cara Daftar Clickbank

Beberapa waktu yang lalu saya sudah mengenalkan salah satu peluang bisnis internet dengan mengikuti program  affiliasi clickbank. Postingan kali ini membahas bagaimana kita mendaftar di clickbank. Sengaja pada kali ini saya berikan gambar sekalian agar rekan facebook in Blog ini bisa dengan mudah mengikutinya. Kita mulai:


1. Untuk melakukan pendaftaran klik www.clickbank.com sehingga akan terbuka jendela sebagai berikut:
    2. Setelah muncul jendela seperti terlihat di atas, klik tulisan affiliates ( berkotak hitam dan ditunjuk tanda panah merah) sehingga akan terbuka form pendaftran sbb:
       
       
       
      3. Isi form yang ada secara lengkap.
        4. Abaikan nomor yang ada dalam gambar tersebut.
          5. Setelah Anda isi secara lengkap klik tombol submit, tetapi jangan lupa untuk mencentang kotak cetang yang ada sebagai bentuk persetujuan kita dengan aturan main di clik bank. Begitu anda klik tombol submit segera akan muncul informasi agar anda membuka email yang berisi kode konfermasi pendaftaran.
             
             
            6. Klik link yang ada sehingga anda dibawa ke halaman berikut:
               
              7. Masukkan kode konfermasi yang anda kopi dari email lalu masukkan capta yang ada lalu klik tombol finish dan selesai Anda sudah sukses mendaftar
                Pembahasan selanjutnya tentang menu-menu yang ada di clickbank. Selamat mencoba. Jika ada saran dan pertanyaan tulis saja di komentar berikut,jika anda ingin mendapatkan videonya, silakan klik link berikut, Panduan menjalankan affiliasi clickbank.

                Selamat siang, ada sedikit pertanyaan, apakah setelah terdaftar dan ikutan menu2 di clikbank ada keharusan untuk membayar?
                Demikianlah pertanyaan saya.
                Salam,
                Istu

                Di click bank tidak ada biaya yang diharusnkan. Malah sebaliknya kita akan mendapatkan bayaran yang cukup lumayan kalau kita berhasil melakukan penjualan.
                Inti dari semua affiliasi adalah promosi maka setelah kita mempunyai akun pilih produk yang akan kita promosikan baik dengan blog kita atau dengan jasa promosi yang lain

                ClinkBank Search

                Gunakan tab ini untuk mendapatkan informasi detil berkaitan dengan ClickBank
                Cara Membuat Website dengan Wordpress (WWP) | Plus Cara Detail Mendatangkan Pengunjung

                Buku tamu